VISI SEKOLAH

" UNGGUL PRESTASI, CERDAS, BERAKHLAK MULIA DAN AGAMIS "


INDIKATOR VISI :


Terwujudnya lulusan yang berakhlak mulia dan kompetitif
Terwujudnya pengembangan kurikulum yang adaptif dan proaktif
Terwujudnya proses pembelajaran yang efektif
Terwujudnya standar pendidik yang kompeten
Terwujudnya prasarana dan sarana yang relevan
Terwujudnya manajemen sekolah yang tangguh
Terwujudnya pengembangan sistem penilaian yang sesuai dengan tuntutan kurikulum 
Terwujudnya budaya tata krama yang santun 
Terwujudnya kultur/budaya lokal yang handal


0 komentar: